Usep Serahkan Jabatan Kades Sakawayana kepada Nasrudin

Usep Serahkan Jabatan Kades Sakawayana kepada Nasrudin

Berita, Politik9082 Dilihat

GARUT – Sinarpriangan.com

Pemerintah Desa Sakawayana, Kecamatan Malangbong, Kabupaten Garut, melaksanakan serah terima jabatan kades, Senin 19 Juni 2023.

Serah terima jabatan itu adalah dari kades sebelumnya Usep Jaenudin kepada kades baru yang terpilih dari pilkades serentak lalu yaitu Nasrudin.

Serah terima jabatan ini berlangsung lancar hingga akhir acara. Dalam serah terima itu dihadiri antara lain dari Forkopimcam Malangbong.

 

Baca juga:

 

Dinkes Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Kepada Pegawai Di Lingkungan Pemkab Garut

 

Pemkab Garut Anggarkan Rp 15 Miliar Untuk Penanganan Jalan Sepanjang 4 Kilometer Di Kecamatan Mekarmukti

DPD Demokrat Jabar Gelar Pelantikan Dan Pendidikan Politik kepada Pengurus DPAC Di Kabupaten Garut